Tentu saat ini sudah ada banyak orang yang sangat familiar dengan bitcoin. Karena bitcoin merupakan salah satu jenis uang digital yang sangat populer di Indonesia, memang beberapa tahun belakangan ini hampir semua orang yang ada di seluruh dunia digemparkan dengan adanya fenomena dari bitcoin tersebut yang membuat banyak orang heboh.
Saat ini mungkin semua orang sudah sangat familiar dengan situs yang bernama Indodax yang sebelumnya bernama bitcoin tersebut. Indodax login Indonesia tersebut menjadi salah satu situs terpopuler yang digunakan sebagai bursa pengkonversian mata uang kripto. Situs tersebut juga dijadikan sebagai tempat untuk transaksi jual beli bitcoin di Indonesia.
Bitcoin sendiri sempat berganti nama menjadi Indodax yang merupakan singkatan dari Indonesia Digital Asset Exchange. Lalu selanjutnya rilis ulang dengan situs bitcoin pada tahun 2018. Situs resmi ini memang menjadi sebuah situs yang menyediakan tempat untuk melakukan transaksi jual beli bermacam – macam aset digital.
Cara Mudah Mendaftar Indodax
Bagi Anda yang memang tertarik untuk mencoba situs ini untuk mencari keuntungan, maka Anda harus mempelajari seperti apa sistem yang ada di situs ini supaya Anda bisa lebih mudah untuk menggunakannya. Jadi langkah pertama adalah Anda harus mengetahui terlebih dahulu bagaimana cara mendaftar di situs tersebut dengan mengikuti cara di bawah ini.
- Kunjungi Indodax
Pertama dan yang paling utama tentu saja mengunjungi website resmi dari Indodax tersebut untuk melakukan registrasi. Selanjutnya Anda harus mengisikan semua informasi penting yang dibutuhkan oleh website tersebut lalu tekan pendaftaran. Untuk mengaktivasi akun Anda, Anda harus menunggu email yang dikirimkan oleh Indodax terlebih dahulu.
- Buka Email
Lalu langkah selanjutnya adalah Anda harus mengaktivasi akun yang ingin Anda buat tersebut terlebih dahulu. Anda harus membuka email lalu di situ sudah akan ada tombol untuk aktivasi akun dan Anda harus menekannya maka secara otomatis akun akan sudah terdaftar.
Mulai Login
Jika proses pendaftaran atau registrasi tersebut sudah selesai maka Anda sudah bisa melakukan login ke situs Indodax login Indonesia tersebut. Untuk login ke dalam situs transaksi keuangan digital ini memang bisa dilakukan dengan sangat cepat dan mudah, ikutilah beberapa langkah di bawah ini.
- Kunjungi Situs Indodax
Langkah pertama Anda harus mengunjungi situs resmi dari induk tersebut terlebih dahulu. Karena proses untuk memulai proses login harus diawali dengan mengunjungi situs Indodax tersebut terlebih dahulu.
- Login Akun
Pada saat Anda membuat akun tentu saja Anda akan membuat password dan username yang nantinya akan menjadi informasi Anda untuk melakukan login. Masukkan keduanya dan pastikan sudah sesuai dengan username dan password yang dibuat ketika melakukan registrasi.
- Cek Nomor HP
Jika login sudah berhasil maka instruksi selanjutnya Anda akan diminta untuk mengecek nomor HP terlebih dahulu. Tekan pilihan “nomor di atas benar” jika sudah memasukkan nomor dengan benar. Lalu setelah itu tunggu hingga proses selanjutnya muncul.
- Tunggu SMS
Jika nomor yang Anda masukkan sebelumnya sudah benar maka dalam beberapa saat Anda akan menerima SMS. Lalu SMS yang masuk ke nomor telepon Anda tersebut akan berisi PIN, dan selanjutnya Anda harus mengisikan nomor PIN yang sudah didapatkan tersebut ke kolom verifikasi lalu tekan submit.
Jika PIN yang dimasukkan tersebut sudah benar maka proses login tersebut sudah berhasil dan pengguna akan diarahkan ke interface utama dalam dashboard Indodax tersebut dan Anda juga sudah bisa menikmati layanan untuk trading bitcoin. Memang seluruh langkah yang dibutuhkan tersebut sangat mudah jika dilakukan dengan benar.
Cara Verifikasi Akun di Indodax
Jika Anda sudah melewati seluruh langkah tersebut maka selanjutnya Anda tinggal memverifikasi akun Anda yang ada di Indodax tersebut. Setelah Anda sudah masuk ke aplikasi klik logo akun yang ada di sebelah kanan lalu selanjutnya Anda harus mencari dan menekan tombol submit data diri.
Memang proses dari Indodax login Indonesia tersebut tidak rumit untuk dilakukan oleh siapa saja. Hanya saja memang ada beberapa langkah yang harus dilakukan karena memang hal tersebut juga berfungsi untuk menjaga keamanan dari akun yang Anda miliki tersebut karena ada aset di dalamnya.
Unggah Kartu Identitas Anda
Memang mengunggah kartu identitas adalah hal yang sangat penting mengingat aplikasi ini adalah aplikasi yang digunakan untuk trading jual beli bitcoin. Dan biasanya pun transaksi keuangan yang ada bisa mencapai nominal yang sangat besar sehingga identitas asli memang hal yang sangat diperlukan.
Unggahlah foto kartu identitas, pastikan foto yang Anda unggah tersebut jelas dan cukup pencahayaannya. Karena foto kartu identitas yang dibutuhkan oleh sistem memang harus yang jelas dan mudah dibaca, selanjutnya Anda hanya perlu menekan tombol unggah foto dan tunggu sampai proses pengubahan selesai.
Setelah Anda selesai melakukan pengunggahan foto identitas, maka langkah selanjutnya Anda juga harus melakukan verifikasi wajah. Pastikan posisi Anda berada pada posisi yang tepat sehingga wajah dapat tertangkap kamera dengan jelas bersama dengan kartu identitas.
Langkah selanjutnya jika Anda sudah bisa memastikan bahwa foto kartu identitas dan juga verifikasi wajah yang Anda kirim tersebut sudah benar maka Anda hanya perlu menunggu dengan waktu maksimal 1 x 24 jam, untuk tim dari Indodax melakukan verifikasi terhadap akun Anda tersebut.
Selalu Mengamankan Akun Indodax Anda
Karena di dalam Indodax tersebut terjadi berbagai macam transaksi trading seperti jual beli. Maka tentu saja akan ada resiko tindak kejahatan karena di dalam akun yang Anda miliki tersebut ada banyak aset yang jika dikuasai oleh pihak yang tidak bertanggung jawab maka akan bisa sangat menguntungkan bagi mereka.
Jadi untuk menghindari resiko kejahatan seperti itu dan juga untuk menghindari resiko akun Anda diretas pihak yang tidak bertanggung jawab maka sebaiknya Anda mempertimbangkan untuk mengaktifkan satu fitur keamanan yang bernama Two Factor Authentication (2FA).
Dengan mengaktifkan fitur tersebut maka Anda akan diminta memberikan kode 2FA setiap Anda ingin login dan melakukan transaksi seperti misalnya ketika Anda ingin melakukan login ke dalam akun Anda, melakukan penarikan dan pada saat Anda ingin mengirimkan aset Anda.
Memang jika Anda ingin melakukan trading dengan menggunakan website tersebut Anda harus memperhatikan setiap ancaman dan juga resiko yang ada agar nantinya setiap ancaman tersebut tidak terjadi pada Anda yang dapat sangat merugikan.
Memang sangat penting bagi Anda untuk selalu mempelajari seperti apa sistem dan mekanisme yang ada di website tersebut sebelum Anda melakukan registrasi dan Indodax login Indonesia, untuk memulai melakukan trading menggunakan website tersebut.